Tingkatkan Pembinaan Rohani Bagi Warga Binaan, Rutan Balikpapan Gelar Pengajian Rutin Setiap Malam Jumat

    Tingkatkan Pembinaan Rohani Bagi Warga Binaan, Rutan Balikpapan Gelar Pengajian Rutin Setiap Malam Jumat

    Balikpapan - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kalimantan Timur, Rumah Tahanan Negara Kelas IIA Balikpapan terus berupaya meningkatkan pembinaan rohani bagi para warga binaan dengan menggelar pengajian dan yasinan bersama setiap malam Jumat pada hari Kamis (26/09/2024). bertempat di masjid As-Syuhada Rutan Balikpapan, Kegiatan ini untuk memperkuat keimanan dan ketakwaan warga binaan Rutan Balikpapan.

    Kepala Rutan Balikpapan, Agus Salim menyampaikan bahwa kegiatan pengajian ini merupakan bagian dari upaya pembinaan moral dan spiritual untuk warga binaan

    "Kami Rutan Balikpapan ingin memberikan kesempatan kepada para warga binaan untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT dan membangun kebersamaan dalam suasana yang religius, " ucap Karutan

    Setiap malam Jumat, selepas shalat Maghrib berjemaah para warga binaan berkumpul untuk mengikuti pengajian. Pengajian ini dimulai dengan pembacaan ayat-ayat suci Al-Quran, dilanjutkan shalawat bersama.

    Dengan adanya kegiatan rutin seperti pengajian bersama, Rutan Balikpapan berkomitmen untuk memberikan bimbingan rohani yang dapat membantu mereka kembali ke masyarakat dengan lebih siap dan berkontribusi positif.

    Muhammad Febri

    Muhammad Febri

    Artikel Sebelumnya

    Perkuat Akuntabilitas, Rutan Balikpapan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Keterampilan, Rutan Balikpapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas
    Irwasum Polri Instruksikan Jajaran Pertahankan Opini WTP 12 tahun Berturut-turut
    Resmikan Pataka Dipta Prakasha, Irwasum Polri: Resapi dan Jadikan Pedoman Agar Hasil Kerja Bermanfaat bagi Masyarakat
    Polri dan RCMP Perkuat Kerja Sama, Tingkatkan Kapasitas Lawan Kejahatan Transnasional
    Perkuat Akuntabilitas, Rutan Balikpapan Ikuti Rapat Pemenuhan Data Dukung Usulan Pembangunan Satker Pemasyarakatan TA 2025
    Cegah Ganguan Keamanan Dan Ketertiban Gelar Rutin Razia Kamar Hunian WBP
    Antisipasi Overkapasitas Di Blok Hunian, Kepala Rutan Balikpapan Laksanakan Pemindahan 51 WBP Ke Lapas Balikpapan
    Rutan Balikpapan Ikuti Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan Terpusat Terkait Peningkatan Pelayanan Hak Warga Binaan Secara Virtual
    Rutan Balikpapan Ikuti Rapat Koordinasi Penyelesaian Pekerjaan Kontraktual pada Akhir Tahun Anggaran 2023
    Rangkul Segmen Keluarga Dalam Pengawasan Program Integrasi, Rutan Balikpapan Laksanakan Sidang TPP
    Perkuat Akuntabilitas, Rutan Balikpapan Ikuti Rapat Pemenuhan Data Dukung Usulan Pembangunan Satker Pemasyarakatan TA 2025
    Pentingnya Pembinaan Kepribadian, Warga Binaan Wanita Terima Pengarahan dari Staf Yantah
    Pakar Komunikasi dan Motivator Nasional Dr Aqua Dwipayana Berikan Sharing Kepada Warga Binaan Rutan Balikpapan
    Rutan Balikpapan Ikuti Zoom Penguatan Kehumasan yang Diselenggarakan oleh Humas Ditjenpas
    Sosialisasi Pemenuhan Hak Integrasi Dan Halal Bihalal Petugas Dan Warga Binaan Rutan Balikpapan
    Bertanggung Jawab Terhadap Pelayanan Kesehatan, Perawat Rutan Balikpapan Rutin Visitasi Warga Binaan Yang Sedang dirujuk pada RSKD Balikpapan
    Sesditjen PAS : Ayo Speed UP  Dalam Pembangunan UPT Pemasyarakatan
    Sigap Dalam Merawat Sarana Pengamanan, Rutan Balikpapan Laksanakan Penggantian Dan Perawatan Kunci Gembok Blok Hunian
    Perkuat Persatuan Wujudkan Pemasyarakatan Maju, Rutan Balikpapan Ikuti Doa Bersama Kemenkumham Kaltim

    Ikuti Kami